Sekian lama menembus pekad menerjang kelam
menyusuri langkah yang jauh kini cinta tumbuh atas nama cinta-Nya
sekian hari...sekian waktu... ku sebut nama-Mu
nama-Mu tetap berada bersama jantung yang berdetak
atas nama cinta yang terukir atas nama-MU
membawa ku melambung tinggi ke angkasa dalam mensyukuri nikmat-Mu
Atas nama cinta Ya Rahman......
Atas nama cinta ya Rahim.........
aku bertakbir seluruh jiwa dan raga
karena sungguh mendabakan cinta-Mu
Atas Nama cinta Dalam sajadah ku bersimbah air mata
lafazkan taubat dan istighfar untuk merenggut cinta-MU
Atas nama cinta ku serahkan seluruh jiwa dan ragaku
Atas nama cinta hidup dan mati ada di tangan-Mu
4 Responses to "Atas Nama Cinta"
Minta, di kopi ya ^_^
silahkan.
smoga bermanfaat.
Amin
Makasih ^_^
Kata2nya Bagus semua, kapan-kapan aku copy semuanya. hehehehehe
seandainya ini masuk cerita ku boleh ngga?
sama2...
makasih jg
mank cerita apa??
Post a Comment
Jangan Lupa Tinggalkan KOmentar Sahabat-Sahabat ya!
Semoga Komentar Sahabat Bisa Memberikan Inspirasi Buat Saya.