Tersentuh Rasa Di Hati Ketika Gurauan Malam Datang Menyelinap
Disudut Ruang Kehidupanku
Terkalut Sepi Nan Hening Bersemayam Dalam Kabut
Hingga menusuk jiwa jiwa yang resah penuh keperihan
Gurauan Malam Ini Bertaburan Bintang Bintang
Yang Enggan Menemahi Kegundahaan
Kuhanya Mampu Termenung Di Bawah Sinar Rempulan
Meratapi Kisah Kehidupan Yang Telah Berlalu dan Yang akan datang.
Sungguh Gurauanmu Malam Ini membuat bibirku terbungkam Tanpa Kata
Diantara Pekatmu Meredam Segalah Kisah
Yang Sekian Lama Membuatku terdiam tanpa karya
dan keindahan yang melenakan
Malam ini aku berlalu penuh gurauan
yang menyelimuti jiwaku tanpa biasa cahaya
segalah gulitannya membuat ku tak mampu untuk berhenti menunggu
bersama mentari pagi yang engkau pijaki
disaat engkau telah tenggelam dalam lamunanmu.
0 Response to "Gurauan Malam"
Post a Comment
Jangan Lupa Tinggalkan KOmentar Sahabat-Sahabat ya!
Semoga Komentar Sahabat Bisa Memberikan Inspirasi Buat Saya.